Halo, Adventurer!

Hari ini, Kafra telah mengumpulkan semua detail tentang event menarik untuk merayakan grand launch Ragnarok V: Returns khusus untuk kamu! Ada apa aja sih?

Yuk kita cari tahu!

Event Grand Launch Log-in

⏳ Durasi Event: 27 Maret 2025 – 15 April 2025

Log in ke dalam game selama 7 hari berturut-turut, dan kamu akan mendapatkan item ekslusif secara gratis! Tanpa quest, tak perlu mengumpulkan point—hanya perlu log in harian dan klaim hadiahmu! 🚀

Event ini tersedia pada server Prontera dan Lunatic.

Detail Hadiah

HariHadiahTotalDetail
1Complex Potion (M)200Memulihkan HP/SP 2,500
2[EVENT] Combat Manual A2Meningkatkan Base Exp +15% [3 jam]
3[EVENT] Combat Manual B2Meningkatkan Job Exp +15% [3 jam]
4Ordinary Hormone Random Box2Mendapat Pet Hormone secara acak
5[EVENT] Revival Ticket2Revive Karakter
6[EVENT] Valkyrie Soul Stone10Batu yang dapat mencegah level upgrade equipment turun ketika gagal upgrade.
7[EVENT] Valkyrie Magic Stone10Batu yang dapat mencegah equipment hancur ketika gagal upgrade.

Event Hot Time 

⏳ Durasi Event: 27 Maret 2025 – 15 April 2025

Bersiaplah untuk Ultimate Leveling Boost! ⚡🎮

Selama event ini berlangsung, kamu akan mendapatkan Bonus 20% untuk Base EXP dan Job EXP ketika mengalahkan monster! 🏹⚔ Jangan sampai terlewat ya!

Event ini tersedia pada server Prontera dan Lunatic.

🎯 Syarat Event:

✅ +20% Base EXP & Job EXP ketika mengalahkan monster.

Spesial!! 13-15 April

Base EXP Bonus: 30%
Job EXP Bonus: 30%
Zeny Drop Rate: 20%
Item Drop Rate: 20%

✅ Bonus hanya aktif selama periode event berlangsung.

Detail Bonus Base EXP & Job EXP

TanggalWaktu (WIB)
3/27 (Kamis)18:00 ~ 21:00 WIB
3/28 (Jumat)18:00 ~ 21:00 WIB
3/29 (Sabtu)11:00 ~ 14:00 WIB
18:00 ~ 21:00 WIB
3/30 (Minggu)11:00 ~ 14:00 WIB
18:00 ~ 21:00 WIB
3/31 (Senin)18:00 ~ 21:00 WIB
4/1 (Selasa)18:00 ~ 21:00 WIB
4/2 (Rabu)18:00 ~ 21:00 WIB
4/3 (Kamis)18:00 ~ 21:00 WIB
4/4 (Jumat)18:00 ~ 21:00 WIB
4/5 (Sabtu)11:00 ~ 14:00 WIB
18:00 ~ 21:00 WIB
4/6 (Minggu)11:00 ~ 14:00 WIB
18:00 ~ 21:00 WIB
4/7 (Senin)18:00 ~ 21:00 WIB
4/8 (Selasa)18:00 ~ 21:00 WIB
4/9 (Rabu)18:00 ~ 21:00 WIB
4/10 (Kamis)18:00 ~ 21:00 WIB
4/11 (Jumat)18:00 ~ 21:00 WIB
4/12 (Sabtu)11:00 ~ 14:00 WIB
18:00 ~ 21:00 WIB
4/13 (Minggu)11:00 ~ 14:00 WIB
18:00 ~ 21:00 WIB
4/14 (Senin)18:00 ~ 21:00 WIB
4/15 (Selasa)18:00 ~ 21:00 WIB

Event Grand Launch Keep Online

⏳ Durasi Event: 27 Maret 2025 sampai pemberitahuan selanjutnya

Tetap online di dalam game dan akumulasikan waktu bermain sesuai syarat pada event untuk mendapatkan hadiah eksklusif! 🎁
Semakin lama waktu bermain, semakin banyak hadiah yang kamu dapat! ⏳🔥

Event ini tersedia pada server Prontera dan Lunatic.

🎯 Syarat Event:

✅ Tetap online dan akumulasikan waktu bermain yang diperlukan.
✅ Ketika waktu bermain yang diperlukan tercapai, sistem akan membuka hadiahnya untuk kamu klaim!
✅ Satu karakter hanya bisa klaim hadiah sekali saja.

Detail Hadiah & Waktu Online 🎁

OnlineHadiahTotalDetail
60 menit[EVENT] Combat Manual A2Meningkatkan Base EXP +15% [3 jam]
120 menit[EVENT] Combat Manual B2Meningkatkan Job EXP +15% [3 jam]
180 menit[EVENT] Potion of Swiftness [Superior]2Meningkatkan Movespeed +12% [1 jam]
240 menit[EVENT] Berserk Potion [Superior]2Meningkatkan ASPD +16% [1 jam]
300 menit[EVENT] Blood Pudding ★★★2Meningkatkan Semua stat +9 [1 jam]

Newbie Mission

⏳ Durasi Event: 27 Maret 2025 sampai pemberitahuan selanjutnya

Event ini tersedia pada server Prontera dan Lunatic.

🎯 Syarat Event:

✅ Buat karakter baru selama periode event berlangsung.

✅ Naikkan level hingga ke Base Level yang telah ditentukan untuk mendapatkan hadiah! 🎁✨

 Detail Hadiah🎁

LevelHadiahJmlDetail
5[Event ]Translucent Gemstone20Digunakan untuk pindah ke map lain.
10Shining Food Random Box5Sebuah box berisi makanan yang enak.
15Shining Buff Item Random Box5Sebuah box berisi special potion peningkat kekuatan.
20Lv.20 Hero Weapon Box1Hero Weapon Box Level 20
30[EVENT] Fairy’s Whisper [Superior]10M.ATK +12% [1 jam]
40[EVENT] Dragon’s Anger [Superior]10ATK +12% [1 jam]

Mailbox Reward

⏳ Durasi Event: 27 Maret 2025 – 14 April 2025

Event ini tersedia pada server Prontera dan Lunatic.

Log in selama periode event dan klaim hadiah eksklusif secara gratis! 🎁✨

🎯 Syarat Event:

✅ Log in selama periode event.

✅ Hadiah akan dikirimkan ke dalam in-game mailbox (Mailbox).

✅ Klaim hadiahmu dalam waktu yang ditentukan! 🎁✨

Detail Hadiah 🎁

TanggalWaktu (WIB)HadiahJmlDetail
3/27 (Kamis)19:00 WIB[EVENT] Combat Manual A1Meningkatkan Base Exp +15% [3 jam]
Mercenary Summon Ticket Box1Mercenary Summon Ticket
3/28 (Jumat)19:00 WIB[EVENT] Combat Manual B1Meningkatkan Job Exp +15% [3 jam]
Mercenary Summon Ticket Box1Mercenary Summon Ticket
3/29 (Sabtu)15:00 WIB[EVENT] Dragon’s Anger [Superior]1Meningkatkan ATK +12% [1 jam]
19:00 WIB[EVENT] Fairy’s Whisper [Superior]1Meningkatkan M.ATK +12% [1 jam]
Mercenary Summon Ticket Box1Mercenary Summon Ticket
3/30 (Minggu)15:00 WIB[EVENT] Dragon’s Anger [Superior]1Meningkatkan ATK +12% [1 jam]
19:00 WIB[EVENT] Fairy’s Whisper [Superior]1Meningkatkan M.ATK +12% [1 jam]
Mercenary Summon Ticket Box1Mercenary Summon Ticket
3/31 (Senin)19:00 WIB[EVENT] Revival Ticket2Revive Karakter
Mercenary Summon Ticket Box1Mercenary Summon Ticket
4/1 (Selasa)19:00 WIB[EVENT] Combat Manual A1Meningkatkan Base Exp +15% [3 jam]
Mercenary Summon Ticket Box1Mercenary Summon Ticket
4/2 (Rabu)19:00 WIB[EVENT] Combat Manual B1Meningkatkan Job Exp +15% [3 jam]
Mercenary Summon Ticket Box1Mercenary Summon Ticket
4/3 (Kamis)19:00 WIB[EVENT] Berserk Potion [Superior]1Meningkatkan ASPD +16% [1 jam]
Pet Summon Ticket Box1Pet Summon Ticket
4/4 (Jumat)19:00 WIB[EVENT] Potion of Swiftness [Superior]1Movespeed +12% [1 jam]
Pet Summon Ticket Box1Pet Summon Ticket
4/5 (Sabtu)15:00 WIB[EVENT] Dragon’s Anger [Superior]1Meningkatkan ATK +12% [1 jam]
19:00 WIB[EVENT] Fairy’s Whisper [Superior]1Meningkatkan M.ATK +12% [1 jam]
Pet Summon Ticket Box1Pet Summon Ticket
4/6 (Minggu)15:00 WIB[EVENT] Dragon’s Anger [Superior]1Meningkatkan ATK +12% [1 jam]
19:00 WIB[EVENT] Fairy’s Whisper [Superior]1Meningkatkan M.ATK +12% [1 jam]
Pet Summon Ticket Box1Pet Summon Ticket
4/7 (Senin)19:00 WIB[EVENT] Revival Ticket2Character Revive
Pet Summon Ticket Box1Pet Summon Ticket
4/8 (Selasa)19:00 WIB[EVENT] Combat Manual A1Meningkatkan Base Exp +15% [3 jam]
Pet Summon Ticket Box1Pet Summon Ticket
4/9 (Rabu)19:00 WIB[EVENT] Combat Manual B1Meningkatkan Job Exp +15% [3 jam]
Pet Summon Ticket Box1Pet Summon Ticket
4/10 (Kamis)19:00 WIB[EVENT] Berserk Potion [Superior]1Meningkatkan ASPD +16% [1 jam]
4/11 (Jumat)19:00 WIB[EVENT] Potion of Swiftness [Superior]1Meningkatkan Movespeed +12% [1 jam]
4/12 (Sabtu)15:00 WIB[EVENT] Dragon’s Anger [Superior]1Meningkatkan ATK +12% [1 jam]
19:00 WIB[EVENT] Fairy’s Whisper [Superior]1Meningkatkan M.ATK +12% [1 jam]
4/13 (Minggu)15:00 WIB[EVENT] Dragon’s Anger [Superior]1Meningkatkan ATK +12% [1 jam]
19:00 WIB[EVENT] Fairy’s Whisper [Superior]1Meningkatkan M.ATK +12% [1 jam]
4/14 (Senin)19:00 WIB[EVENT] Revival Ticket2Revive Karakter

ROVSEA Grand Opening Event

⏳ Durasi Event: 27 Maret 2025 – 9 April 2025

Kumpulkan huruf R, O, V, S, E, dan A yang di-drop oleh monster level 30 ke atas, lalu tukarkan dengan hadiah eksklusif! 📜✨

*Event ini tersedia pada server Prontera dan Lunatic.

🎯 Syarat Event:

✅ Kalahkan monster dengan level 30 atau lebih.
✅ Kumpulkan huruf R, O, V, S, E, dan A seperti yang dibutuhkan.
✅ Tukarkan huruf-huruf yang terkumpul dengan hadiah lewat Icon Poring di sebelah kanan bawah layar > Alchemy & Cooking > Event.

*Huruf-huruf Event akan dihapus setelah server maintenance pada 19 Maret.

[Penukaran Hadiah]

No.Daftar
HurufjmlHadiahjmldetail
1R1[EVENT] HP Potion (M)10Memulihkan HP 1,500
2O1[EVENT] SP Potion (M)10Memulihkan SP 120
3V1[EVENT] HP Potion (M)10Memulihkan HP 1,500
4S1[EVENT] SP Potion (M)10Memulihkan SP 120
5E1[EVENT] HP Potion (M)10Memulihkan HP 1,500
6A1[EVENT] SP Potion (M)10Memulihkan SP 120
7R5[EVENT] HP Potion (L)50Memulihkan HP 4,500
8O5[EVENT] SP Potion (L)50Memulihkan SP 240
9V5[EVENT] HP Potion (L)50Memulihkan HP 4,500
10S5[EVENT] SP Potion (L)50Memulihkan SP 240
11E5[EVENT] HP Potion (L)50Memulihkan HP 4,500
12A5[EVENT] SP Potion (L)50Memulihkan SP 240
13R5[EVENT] Combat Manual A1Meningkatkan Base EXP sebesar +15% selama 3 jam
O5
V5
14S5[EVENT] Combat Manual B1Meningkatkan Job EXP sebesar +15% selama 3 jam
E5
A5
15R10[EVENT] Dragon’s Anger [Normal]1Special Potion yang meningkatkan ATK +6% selama 1 jam
16O10[EVENT] Fairy’s Whisper [Normal]1Special Potion yang meningkatkan M.ATK +6% selama 1 jam
17V10[EVENT] Protection of Colossus [Normal]1Special Potion yang meningkatkan Def +6% selama 1 jam
18S10[EVENT] Spirit’s Blessing [Normal]1Special Potion yang meningkatkan Mdef +6% selama 1 jam
19R15ROV1
O15
V15
20S15SEA1
E15
A15
21ROV1ROV Random Box1Berpeluang mendapatkan salah satu dari hadiah berikut.

[EVENT] Revival Ticket * 1[EVENT] Valkyrie Soul Stone * 10[EVENT] Valkyrie Magic Stone * 10[EVENT] B~D Card Random Box * 1[EVENT] Pet Random Box * 1
SEA1